Mari Berbagi, itu yang akan ku lakukan bila ku bisa dan bermanfaat. Yah trikk blogging kali ini bakal membrikan tips agar banner atau widget blog kita selalu pada tempatnya biarpun di geser scroll bar kebawah maupun ke atas
Tips ini dinamakan trik pojok bukan mojok loh ya trik pojok ini bisa di artikan jika kita memasang widget atau banner seperi jam tukeran link atau apalah selalu di tempatnya sesuai pengaturan anda , walaupuun pengunjung mengscroll
Widget ini akan tetap berada di pojok ^^
Tertarik ingin memasangnya ?? langsung aja cekidot
1. Login ke blogger trus klik Layout -->> Edit HTML
2. Cari kode ]]></b:skin> dan kalau sudah ketemu letakkan kode berikut ini di atasnya.
#banner_pojok {
position:fixed;_position:absolute;bottom:0px; left:0px;
clip:inherit;
_top:expression(document.documentElement.scrollTop+
document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight); _left:expression(document.documentElement.scrollLeft+ document.documentElement.clientWidth - offsetWidth); }
Catatan:
Text yang berwarna merah menunjukkan posisi gambar widget yang akan dipasang. Silahkan ganti bottom dengan top untuk menaruhnya di atas. Demikian pula sobat bisa mengganti left dengan right jika ingin menempatkannya di kanan.
3. Letakan kode berikut sebelum kode </body>
<div id='banner_pojok'>
Taruh apa saja di sini
</div>
Catatan untuk menaruh banner di trik pojok ini tinggal ganti kode merah di atas dengan kode di bawah ini
<a href=' http://belajaraskep.blogspot.com/p/download.html'>
<img border='0' src='http://i437.photobucket.com/albums/qq97/syahdu140208/IMABA/lambangbata-bata.gif'/></a>
Atau isi dengan scripttt kamu <widget)
Udah selesai semoga bermanfaat
Artikel lain yang mungkin ingin anda baca!
Silahkan Gunakan Facebook Comment, Jika Anda Tidak Memiliki Url Blog!
Responses
0 Respones to "Cara membuat banner atau widget selalu di tempatnya"
Komentar Sobat Sangat Berarti Bagi Kami